PERBANDINGAN DUA NEGARA ( BOLIVIA DAN AUSTRALIA) BERBASIS INDIKATOR GOVERNANCE”

muhammad rodzi

Abstract


Negara terdiri dari beberapa wilayah provinsi, kabupaten serta kota yang membawahi sebuah penduduk, suku, dan terdapat pulau di dalamnya. Negara juga merupakan sebuah organisasi kekuasaan yang berdaulat dengan tata pemerintahan yang melaksanakan tata tertib atas orang-orang di daerah tertentu. Negara juga suatu wilayah yang memiliki suatu sistem atau aturan yang berlaku bagi semua individu di wilayah tersebut, dan berdiri secara independen. Penelitain ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemerintahan negara Bolivia dengan Australia dengan menggunakan acuan atau survei yang dilakukan oleh lembaga worldwide government indicator terkait dengan 6 indikator yang ada menujukkan hasil analisa dalam tabel pada lembar atau kolom perbandingan diatas mengatakan bahwa dari segala aspek indikator yang ada mulai dari suara dan akuntabilitas, sampai dengan control untuk korupsi peringkat negara Austalia lebih tinggi dibandingkan dengan negara bolivia

 


Keywords


Kata Kunci: negara, perbandingan negaraa bolivia dan australi

References


Anggara, S. (2012). Perbandingan Administrasi Negara.

Astawa, P. A. (2017). Negara dan Konstitusi. Universitas Udayana, 1–35.

Dra. Tri Kadarwati, S. U. (1952). Pengertian dan Ruang Lingkup Perbandingan Administrasi Negara. Pengertian Dan Ruang Lingkup Perbandingan Administrasi Negara, 1–34.

Hamilton, C., & Mail, E. (2003). Downshifting in Australia: A sea-change in the pursuit of happiness. The Australia Institute News, (50), 1–58. Retrieved from http://www.tai.org.au/sites/defualt/files/DP50_8.pdf

Mariana, D., Yuningsih, N. Y., & Paskarina, C. (2014). Pengertian, Ruang Lingkup, Tujuan dan Manfaat Perbandingan Pemerintahan. Ipem4541/Modul 1, 1–40. Retrieved from http://repository.ut.ac.id/4275/1/IPEM4541-M1.pdf

Martinez, A. N., & Understanding, N. (2006). Nasionalisasi Bolivia ( Critical Review ).

Maulana, I. (2022). Analisis dan Faktor yang Mempengaruhi Diplomasi Digital Indonesia dan Negara-Negara Kawasan Amerika Selatan (Analysis and Factors Influencing Digital Diplomacy of Indonesia and South American Countries). Available at SSRN 4368958.

Sianipar, I. M. J. (2020). PINK TIDE: PENGALAMAN VENEZUELA, BOLIVIA, BRASIL, DAN ARGENTINA.

Thoriq, R. A. (2023). Penghentian Drug Enforcement Administration (DEA) di Bolivia pada Tahun 2009 (Doctoral dissertation, Universitas Islam Indonesia).

Nugraha, A. (2024). PENGEMBANGAN MODUL SEJARAH PERAN BURUH INDONESIA DI AUSTRALIA DALAM MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA MASA REVOLUSI TAHUN 1945-1949 UNTUK MENINGKATKAN NASIONALISME PESERTA DIDIK MADRASAH ALIYAH SWASTA DI KABUPATEN CIAMIS (Doctoral dissertation, UNS (Sebelas Maret University)).

Lie, M. B. (2022). Sistem Perizinan Berbasis Risiko: Sebuah Perbandingan Antara Negara Australia dan Negara Indonesia. JAPHTN-HAN, 1(2), 169-185.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/tps.v20i2.22156

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

All publications by Jurnal TAPIS [ISSN-p 0216-4396; ISSN-e 2655-6057 ] are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License