DAMPAK KONVERSI AGAMA TERHADAP SIKAP DAN TINGKAH LAKU KEAGAMAAN INDIVIDU

Syaiful Hamali

Abstract


Proses konversi agama melalui perubahan batin yang sangat mendasar dalam hidup manusia. Terjadinya konversi agama secara spontanitas akan merobah pola hidup yang lama kepada pola hidup yang baru. Perubahan paradigma pola hidup itu didorong oleh suatu energi jiwa yang menguasai pusat kejiwaaan dalam diri manusia turut pula mempengaruhi aspek kognitif, aspek afektif/konatif dan aspek psikomotor yang direflesikan melalui motivasi, sikap dan tingkah laku individu. Seiring terjadinya konversi agama pada individu maka munculnya berbagai persepsi baru yang membentuk sikap, motivasi dan tingkah laku keagamaan dalam hidupnya.

Full Text:

PDF

References


Aziz, Abdul Ahyadi, Pskologi Agama, Kepribadian Muslim Pancasila, Bandung : Sinar Baru Offset, Cet. II, 1988 Ancok, Djamaludin dan Fuat Nashori Suroso, Psikologi Islam Solusi Islam Tas Problem-Problem Psikologi, Jakarta : PustakPelajar, Cet.I,1994 Fromm, Erich, Psychoanalysa and Religion, Terj. Muchsin Manaf, Surabaya : Pelita Buana, l988 Harsojo Pengatar Sosiologi, Bandung : Bina Cipta, Cet. III, 1987 Narun Nasution, Teologi Islam, Aliran-aliran, Sejarah, Analisa, Perbandingan, Jakarta : Yayasan Penerbit Universitas Indonesia, 1972 ---------, Islam Ditinjau dari Berbagai Aspeknya, Jakarta : UI-Press, 1986.1977 Jalaluddin, Psikologi Agama, Jakarta : Raja Grafinfo Persada, Cet. I, 1996 Jalaluddin dan Ramayulis, Pengantar Ilmu Jiwa Agama, Jakarta: Kalam Mulia, Cet. II, 1993 Kartono, Kartini dan Jenny Andari, Hygiene Mental Kesehhatan Mental Dalam Islam, Bandung : Mandar Maju, Cet. IV, 198 Puspito,Hendro Pengantar Sosiologi Agama, Jakarta : BPK Gunung Mulya, 1988 Ramayulis, Psikologi Agama, Jakarta : Kalam Mulia, Cet. VI, 2003 Sani, Abdul, Sosiologi Kelompok dan Masalah Sosial, Jakarta : Fajar Agung, Cet. I, 1987 Sunadi Suryabrata, Psikologi Kepribadian, Jakarta : Rajawali, Cet. IV, 1992 Zakiah Daradjat, Ilmu Jiwa Agama, Jakarta : Bulan Bintang, Cet. XIII, 1991




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/ajsla.v7i2.503

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.